Roadster kok pake payung.

banner

X RIDE_3

Assalamualaikum

Brosis, roadster adalah salah satu jenis mobil yang umumnya sedan. Mobil ini memiliki keistimewaan yaitu atapnya bisa dilepas. Atapnya nanti bisa dilepas pasang atau model menutup di bagasi belakang. Tentunya keunggulan ini, bisa dipakai buat mereka yang pengen show off.

Tapi, jangan sampai gagal paham dan gagal fungsi. Beberapa orang ada yang salah memakai mobil roadster atau mungkin ada kendala teknis. Saat hujan turun, tentu atap harus kembali di pasang atau ditutup kembali. Tujuannya tentu biar area penumpang tidak basah, dan melindungi kelistrikan. 

Namun, ada aja yang bisa bikin gagal paham. Dua contoh di bawah buktinya :

1. Classic Car, pakai payung?

Kurang tahu ini mobil ada atapnya atau memang murni tanpa atap.

2. Sudah tahu hujan, tapi keluar pakai atap dilepas.

Ini bikin gagal paham!

Pendapat brosis bagaimana?

3A330F33E0FDB54C8C27690583FBA366

Dikirim dari Lenovo Ndeso 94 TAB 2 Android.

Kategori sama :

Artikel Terbaru :

Tentang Bro Ndes 94

Seseorang yang mempunayi hobi menulis, membaca, dan mencari ilmu baru. Tak ada paksaan dalam menulis, karena menulis itu seperti mengalir. Jika terbiasa maka kita akan kecanduan. #Poko'e_Joget#
Pos ini dipublikasikan di Gambar, Opini & Fakta, otomotif dan tag , , , , , , . Tandai permalink.

Mohon di komentari, kritik dan saran. Yuk diskusi bareng :-) Jika komen anda masuk spam hubungi admin

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.