Arsip Bulanan: Februari 2021

Honda Scoopy Karbu, Black edition

Assalamualaikum Brosis, terbiasa membahas Honda Scoopy FI dan yang ring 12. Jarang memang untuk Scoopy karbu, karena ya populasinya mulai sedikit dan kebanyakan jadi korban modif balap. Haha. Nah, ada user Instagram yang meng-upload modifikasi Honda Scoopy karbu miliknya.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, modifikasi, otomotif, Tips Oto | Tag , , , | 1 Komentar

Honda CBR250RR Versi MotoGP : LCR Honda & Mandalika Racing Team

Assalamualaikum Brosis, Honda CBR250RR merupakan motor yang asli produksi dari Honda AHM. Dimana motor ini memiliki desain agresif dan teknologi yang belum diaplikasikan kompetitor, seperti riding mode, trotle by wire.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, kreatif, modifikasi, otomotif, Tips Oto | Tag , , , | Meninggalkan komentar

3 Cara memakai Remote Keyless Honda Scoopy

Assalamualaikum Brosis, sistem kontak Honda Scoopy memang hadir menjadi dua versi yaitu versi yang ada Keyless dan kontak biasa. Berbeda dengan Honda Vario atau PCX. Honda Scoopy termasuk paling mudah.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, otomotif, Tips Oto | Tag , , | Meninggalkan komentar

Cara setting jam pada Honda Scoopy MY 2021

Assalamualaikum Brosis, Honda Scoopy model terbaru atau bisa dibilang MY 2021 walau rilis Desember, memiliki update fitur fitur modern. Yang lebih, dibanding kompetitornya. Mulai variant tertinggi memakai Keyless serta fitur fitur yang sederhana tapi penting.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, Opini & Fakta, otomotif, Tips Oto | Tag , , , , | Meninggalkan komentar

Honda CBR edisi Tricolor,

Assalamualaikum Brosis, Honda memiliki beberapa kombinasi warna yang hadir di beberapa line up. Hadir sebagai edisi khusus. Bisa dibilang spesial edition. Tentu kita tahu beberapa seperti Repsol HRC, RWB, atau decal khusus livery tim balap pabrikan national contoh AHRT.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, Opini & Fakta, otomotif | Tag , , , , , , | Meninggalkan komentar

R25/R3 Modifikasi ala edisi 50thn Yamaha

Assalamualaikum Brosis, ada beberapa pilihan warna decal yang bisa dipilih untuk memodifikasi motor ala Yamaha spesial edition. Salah satu tema yang sering dipakai selain MotoGP Yamaha Factory Racing, ada juga beberapa edisi khusus yang jadi pilihan.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, kreatif, modifikasi, otomotif, Tips Oto | Tag , , , , | 1 Komentar

Tips Unik Cantolan Barang Nmax 2020

Assalamualaikum Brosis, Yamaha big maticnya memiliki minus yang sangat penting walau sepele. Yaitu cantolan barang. Nmax, Aerox dan Lexi. Hingga dibikin custom. Banyak alternatif lain oleh usernya. Mulai dicantolin kontak, ditaruh custom part.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, kreatif, otomotif, Tips Oto | Tag , , , | Meninggalkan komentar