Arsip Bulanan: September 2017

Shock RCB Patah di Yamaha Aerox 155

Assalamualaikum Shock RCB atau Racing Boy menjadi alternatif shock recomended selain YSS. Banyak biker di Indonesia pakai shock satu ini. Selain modelnya keren, juga variantnya banyak dan dianggap berkualitas. Nah, terdapat satu kasus yang ramai diperbincangkan yaitu kasus patahnya shock … Baca lebih lanjut

Beri peringkat:

Dipublikasi di Tips Oto | Tag , , , , | Meninggalkan komentar

CBR250RR versi Small Worm Tyres Suicide Squad

Assalamualaikum BRosis, siapa yang tidak tahu motor dual silinder Honda ini. Dianggap superbike look, karena besar dengan swim arm dan USD. Biasanya kalau motor sport itu menambah ukuran ban biar makin besar dan sporty, yang satu ini justru beda.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, modifikasi | Tag , , , , , | Meninggalkan komentar

Trip Visit : 7 Tempat Asik di Bekasi yang Cocok untuk Nongkrong Tanpa Harus Kepanasan

Assalamualaikum Brosis, yang tinggal atau sehari-hari beraktivitas di Bekasi pasti sudah paham betul dengan panasnya udara di sana. Beberapa tahun lalu, suhu di Bekasi bahkan sempat hampir mencapai 40 derajat Celcius. Panasnya udara mudah membuat siapa pun naik darah. Buat … Baca lebih lanjut

Beri peringkat:

Dipublikasi di Opini & Fakta, Trip Visit | Tag , , , , , , , , , | Meninggalkan komentar

Potret Rel Bergerigi Era Kolonial vs Era Reformasi di Semarang

Assalamualaikum Belanda memang sudah menjajah lama sekali, masa jajahan masing-masing daerah di Indonesia berbeda dan tidak merata. Paling lama ya di Jawa. Nah, selain memeras keringat pribumi kala itu. Belanda juga mengembangkan teknologi transportasi yang sudah ada jaman itu di … Baca lebih lanjut

Beri peringkat:

Dipublikasi di Transportasi | Tag , , , , , | 1 Komentar

Gerbong Kertapati Saksi Bisu PKI 1948 Madiun

Assalamualikum Brosis, tak banyak orang tahu kejadian tahun itu. Karena memang orang-orang lebih fokus ke peristiwa G30S PKI yang dianggap sebagai peristiwa puncak dan akhir dari PKI di Indonesia. Salah satu saksi bisu yang terkenal dari aksi Madiun 1948 adalah … Baca lebih lanjut

Beri peringkat:

Dipublikasi di Peristiwa | Tag , , , , | 1 Komentar

Satria FU Injection New Color 2017

Assalamualikum PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) meluncurkan salah satu tipe sepeda motor andalannya yaitu All New Satria F150 yang mendapatkan sentuhan 5 warna baru. Peluncuran yang berlangsung tanggal 24 September 2017 ini sekaligus memposisikan kembali All New Satria F150 sebagai … Baca lebih lanjut

Beri peringkat:

Dipublikasi di otomotif | Tag , , , | Meninggalkan komentar

Layang-layang Naga dari Bojonegoro, bisa bikin orang terbang

Assalamualaikum  Layang-layang jaman dulu memang dipakai untuk mengusir hama burung yang menyerang padi di sawah. Selain itu, layang-layang juga dipakai untuk menangkap codot yang sering memangsa buah pada pohon di kebun. Semakin hari, layang-layang juga sebagai hobby dan pelepas rasa … Baca lebih lanjut

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, kreatif | Tag , , , , , | Meninggalkan komentar