Arsip Bulanan: Juni 2017
Yamaha, Komunitas Aerox 155 dan Satlantas Surabaya berbagi Takjil di Taman Bungkul Surabaya
Assalamualaikum Brosis, tak mau ketinggalan moment indah Ramadhan. Yamaha STSJ, selaku main dealer Yamaha Jawa Timur mengadakan berbagi takjil gratis kepada pengguna jalan (20/6). Tak sendiri, Yamaha merangkul komunitas Aerox 155 Surabaya dan Satlantas Surabaya.
City Touring Kuliner Sugoi Bojonegoro : Kolaborasi Suzuki dan 86 Production, sebagai ajang promosi
Assalamualaikum Brosis, bertempat di Suzuki Jari Sakti Motor Bojonegoro. Suzuki dengan menggandeng 86 Production mengadakan City Touring dengan peserta dari komunitas Sugoi Bojonegoro, dan juga Tuban, Lamongan. Acara ini juga termasuk silaturahmi antar komunitas Sugoi di tiga kabupaten tersebut. Selain … Baca lebih lanjut
Mudik? Jangan lupa mampir Bale Santai Honda untuk rest selama perjalanan…info lengkap!
Assalamualaikum Brosis, lebaran sebentar lagi. Pastinya tradisi mudik bakalan ramai lagi, menghiasi jalanan utama. Rasa rindu pulang ke kampung, berlebaran di kampung halaman. Nah, menurut data dari dishub banyak yang lebih memilih berkendara dengan kendaraan pribadi terutama motor.