Arsip Harian: 10/07/18

Inikah Perbedaan Bentuk Motor Drag Full Spec 201m vs 1200m?

Assalamualaikum  Brosis, motor balap drag memiliki bentuk yang berbeda dalam modifikasinya. Balapan lintasan lurus ini lebih mengejar batas waktu dan mentune up mesin khusus untuk lintasan balap yang pendek.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, modifikasi, otomotif | Tag , , , , , , , , , , | Meninggalkan komentar

Udah Supercharger, ditambah turbo

Assalamualaikum, Brosis, Kawasaki Ninja H2 adalah salah satu motor sport kawasaki berkapasitas 1000cc dengan dilengkapi teknologi supercharger. Hal ini menyebabkan motor ini memiliki akselerasi kencang dan suara yang merdu. Hadir juga versi sirkuit yaitu H2R.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, modifikasi, otomotif | Tag , , , , | Meninggalkan komentar

Biar Nyaman, R15 Ganti Stang Segitiga Atas Vixion

Assalamualaikum, Brosis, R15 V2 memiliki masalah pada riding position. Banyak yang bilang R15 v2 sangat melelahkan saat dipakai, sama seperti modifikasi stang jepit pada motor naked. Nah, beruntungnya R15 v2 satu platform dengan Vixion.

Beri peringkat:

Dipublikasi di Gambar, modifikasi, Tips Oto | Tag , , , , , | 1 Komentar