Review All New Yamaha R15, Test ride Pantura Bojonegoro Surabaya

wp-image--1106578261

Assalamualaikum

Brosis, hadir dengan rubahan total dari generasi kedua. All New Yamaha R15 VVA, yang mengusung mesin SOHC 155cc dengan teknologi Variavle Valve atau VVA yang di adopsi dari mesin Nmax yang pertama memakainya. All New R15 VVA ini mempunyai desain dan fitur di atas kompetitornya yang tentu harga juga paling tinggi. Bagaimana imperessinya jika di ajak keluar kota? Lanjutkan membaca Review All New Yamaha R15, Test ride Pantura Bojonegoro Surabaya

Suzuki GSX-R150, review touring lintas Pantura – power yang gak ada habisnya!

PICT0142
GSX-R150

Assalamualaikum

Brosis, bro ndess berkesempatan untuk test ride motor Suzuki GSX-R150. Motor Suzuki terbaru yang mengusung mesin DOHC turunan Satria FI, dengan rangka yang berbeda dengan kompetitor. Dengan bobot paling ringan, shock standart , dan mengusung stang underyoke. Bagaimana impresinya saat di ajak touring lintas kota? Lanjutkan membaca Suzuki GSX-R150, review touring lintas Pantura – power yang gak ada habisnya!

Review lengkap GSX-S150 lewati padatnya Malang dan dinginnya kota Batu, makin pede !!!

wp-image--418572725

Assalamualaikum

Brosis, bro ndess dua minggu yang lalu pergi ke Malang tepatnya ke daerah Lawang. Di sana, bro ndess menguji unit motor Suzuki GSX-S150. Naked sport DOHC Suzuki ini, bro ndess test sesuai genrenya. Yaitu pemakaian komuter dan jarak jauh. Bukan untuk kecepatan melulu, karena yang kecepatan fokus pada versi R.

Lanjutkan membaca Review lengkap GSX-S150 lewati padatnya Malang dan dinginnya kota Batu, makin pede !!!

Test Ride Yamaha New YZF-R15 VVA, fokus VVA, Assist & Slipper clucth!

wp-image-492373122

Assalamualaikum

Brosis, Yamaha R15 versi ketiga ini berbeda jauh dengan versi kedua yang masih satu spesifikasi dengan versi India. Versi ketiga ini benar-benar all major change di mesin. Ya walau tetap SOHC, Yamaha sudah punya obat kuat dan fitur yang menutupi kelemahan SOHC. Yaitu VVA dan Assist & Slipper Clucth. Seberapa berpengaruh sih ubahan tersebut?
Lanjutkan membaca Test Ride Yamaha New YZF-R15 VVA, fokus VVA, Assist & Slipper clucth!

Konsumsi BBM Satria FU Injeksi (full to full) – Dipakai ngebut, tembus 1L:36,8km

image

Assalamualaikum

Brosis, namanya juga motor kencang ya jarang banget melaju pelan. Apalagi cuma sekedar cari irit, mending pilih Vixion aja deh. Haahaha. Satria FU karbu terkenal boros banget, ngalahin motor 250cc injeksi malah. Nah, bagaimana dengan versi injeksi Satria?
Lanjutkan membaca Konsumsi BBM Satria FU Injeksi (full to full) – Dipakai ngebut, tembus 1L:36,8km

Test Touring Satria FU Injection, jarak 300km lebih – ungkap tuntas si Ayago Injeksi Suzuki!

image

Assalamualaikum

Brosis, bro ndess berkesempatan mengetes motor bebek underbone yang dikenal dengan ayago, yaitu Satria FU Injection. Test yang dilakukan bukanlah test di tempat parkir atau keliling kota Surabaya atau bahkan drag. Tapi, test yang bro ndess lakukan adalah test touring dengan total jarak 300km lebih pulang pergi.

Lanjutkan membaca Test Touring Satria FU Injection, jarak 300km lebih – ungkap tuntas si Ayago Injeksi Suzuki!

Test Ride Drag Satria F150 FI – FU Injection, 100m kenjeran park

IMG20160225104825

Assalamualaikum

Brosis,,, akhirnya bro ndess bisa merasakan motor terkencang di kelas 150cc 4 tak di Indonesia ini. Yups, Suzuki Satria F150 FI terbaru generasi Satria series yang telah melegenda di kancah otomotif nasional. Motor ini sebagai jawaban Suzuki, untuk menghadapi kompetitor yang mengeluarkan bebek/ayago cc 150. Lanjutkan membaca Test Ride Drag Satria F150 FI – FU Injection, 100m kenjeran park