Arsip Tag: alfamidi
Diet Kantong Plastik 2016, upaya mengurangi limbah plastik – dasar hukum dan mekanisme!
Assalamualaikum Brosis, ada program baru dari pemerintah yang berlaku di semua retail perbelanjaan termasuk minimarket. Di mana program tersebut adalah Diet Kantong Plastik. Tujuan dari program ini adalah menjaga lingkungan hidup melalui pengurangan sampah plastik.
16 April. Dilakukan sidak penjualan miras di seluruh minimarket
Assalamualaikum Brosis, kemarin tanggal 16 April dilakukan sidak oleh satpol PP dengan subjek pengecekan penjualan miras jenis bir di seluruh minimarket. Hal ini sesuai peraturan menteri agama.
Minimarket tanpa ijin HO di surabaya, Disegel
Assalamualaikum Toko tempat bro ndess bekerja kena razia ijin. Ternyata, toko yang beralamatkan di Jln Demak 236 ini tidak ada ijin HO atau inin gangguan yang diterbitkan sejak 2010.
Benarkah aksi perampokan di minimarket di sebabkan tidak ada tukang parkir dan keamanan khusus?
Assalamualaikum. Sebuah obrolan warung kopi tadi malam, dari seorang bapak-bapak yang sepertinya punya jabatan penting di masyarakat. Nah, ane dan bapak itu ngobrol beberapa hal. Mulai dari kafe, purel, seluk beluk bisnis esek-esek, kejahatan, dan segala hal di sekitar tempat … Baca lebih lanjut
Alfamart dan Indomaret udah tidak pakai Ijazah
Met mlm mbak/mas. Mau share info dari temen yang kerja di Alfamart dan Indomart. Kini, untuk wilayah Jawa Timur. Ijazah asli tidak ditahan. Ijazah-ijazah para karyawannya yang lama juga dikembalikan. Jadi, tidak usah takut ijazah akan kemana. Ijazah udah bisa … Baca lebih lanjut
Kerja di Wiralaba..?
☺kέ°⌣°☺kέ°⌣° kang. Ane akan share pengalaman teman yang nyeritain bagaimana sih kerja di waralaba itu. Yuk kita bahas!