Yamaha Nmax livery SAG Mandalika Pertamina Moto2

Assalamualaikum
Brosis, Indonesia memiliki beberapa brand lokal baik swasta maupun BUMN yang mensponsori tim balap di MotoGP. Tepatnya di kelas Moto2 dan moto3. Kalau motoGP brand lokal kerjasama dengan Gresini racing Aprilia. Yang paling baru memang kelas Moto2 dengan tim SAG.

Nah, livery balap SAG Team ini lumayan bagus, sehingga banyak yang mengaplikasikan di motor tunggangannya. Salah satunya hasil karya @ReyDecalJakarta ini. Livery yang didominasi warna biru. Livery ini full hingga spakbor.
Monggo detailnya :



Keren ya. Semoga terinspirasi.
Jangan Lupa Subcribe Juga YouTube NDESO94 Vlog. Biar Nambah Banyak dan Bisa Bikin Konten Banyak Lagi
Dikirim Dari PortalModif.wordpress.com
Kategori sama :
Artikel Terbaru :
- Honda Old CB150R SF , street racing version!
- Vario 160 Red Blue Black
- Deretan Skutik Honda 160cc Laris di IIMS 2023
- Pecinta Honda Vario 160 Makin Menjadi Kebanggaan Bagi Pengendaranya Dengan Hadiah Jaket Exclusive.
- Weeked Seru Bersama Pecinta Skutik Penjelajah Nyaman di Segala Medan,
- Modifikasi Dana Pelajar, Honda Scoopy Pink
- Honda CRF250L Diluncurkan di Indonesia, Liat dulu Versi Supermotonya
- Yamaha Fazzio Telur Asin
- Mirip Alphard, Tapi Ini Mobil Listrik
- Riding Romantis Bersama Honda Scoopy, Makin Fashionable
Ping balik: Yamaha Nmax livery SAG Mandalika Pertamina Moto2 | Jatimotoblog