Honda BeAt modifikasi aliran motor “Sunmori”

Assalamualaikum

Brosis, Honda Beat memang menjadi motor terlaris di Indonesia. Dengan kemudahan dalam membeli juga dia dari brand terbesar, Honda. Membuat motor ini memiliki populasi dan jumlah penjualan tertinggi. Selain itu, trend modifikasi nya gak kalah dengan motor kelas di atasnya.

Kebanyakan pelajar atau mahasiswa, yang mempelopori beberapa trend tertentu. Jika biasanya kita mengenal trend modifikasi ring 17 dan beat emberrr…. Ada satu aliran yang entah ini dibilang street racing atau hedon ya? Honda beat diubah menjadi motor layak pajang dan ngebut.

Kita sebut saja aliran Sunmori.

Yups, aliaran orang orang yang suka touring pada Minggu pagi dengan cirikhas modifikasi yang khas. Biasanya ikut nimbrung di kumpulan pecinta motor CC di atasnya sih. Biasanya modifikasi yang paling sering diaplikasikan adalah spion bar end, undertrail dicopot, minimalis.

Berikut beberapa contoh beat modifikasi yang di ambil dari IG Beathedon.id :

1. Beat putih velg biru.

Warna minimalos putih silver, knalpot free flow dan lampu di smoke.

2. Sama, tapi versi beat gen 1 karbu.

Motor gen lawas tapi tetep enak dipandang.

3. RWB ala BmW.

Dengan velg merah gelap, dan coretan putih di ban. Beat led ini.

4. Road race legal.

Motor di modifikasi ala motor balap, tapi tetap layak di jalan raya dengan panel dan instrumen utuh. Spion bar end jadi penghias.

5. Sama, tapi ini beat versi sebelum versi LED.

Simpel gini sudah bagus ya.


Nah, adakah yang Honda Beat nya dimodifikasi serupa, sealiran? Di Instagram rame banget modifikasi jenis ini. Ala ala motor Sunmori yang sering viral.

Semoga terinspirasi

Jangan Lupa Subcribe Juga YouTube NDESO94 Vlog. Biar Nambah Banyak dan Bisa Bikin Konten Banyak Lagi

3A330F33E0FDB54C8C27690583FBA366

3A330F33E0FDB54C8C27690583FBA366

Dikirim Dari PortalModif.wordpress.com

Kategori sama :

Artikel Terbaru :

Iklan

Tentang Bro Ndes 94

Seseorang yang mempunayi hobi menulis, membaca, dan mencari ilmu baru. Tak ada paksaan dalam menulis, karena menulis itu seperti mengalir. Jika terbiasa maka kita akan kecanduan. #Poko'e_Joget#
Pos ini dipublikasikan di Gambar, kreatif, modifikasi, otomotif dan tag , , , , . Tandai permalink.

Mohon di komentari, kritik dan saran. Yuk diskusi bareng :-) Jika komen anda masuk spam hubungi admin

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.