
Assalamualaikum,
Brosis, banyak yang menghubungkan Verza sebagai basic terbaru untuk membangun motor model Tiger atau GL series lainnya. Desain sasis dan mesin yang mirip membuat motor ini digadang jadi bahan new stock buat pecinta GL dan CB.
Nah, malah ada yang merubah bentuk asli Verza menjadi Tiger 2000. Pasti tahu bentuk Honda Tiger yang ini seri berapa’kan? Bentuk generasi awal sebelum Tiger Pece dan Revo. Di mana ada emblem khas yaitu Tiger 2000.
Knalpot pakai model Tiger Revo. Kaki kaki standart. Velg jari jari dengan cakram depan lebar. Lampu dan speedo kayak punya CB150R Verza yak. Tapi harusnya sih model Verza terbaru gini, lebih padat dan aura bapak bapaknya tetap kuat.
Semoga bermanfaat.
Dikirim Dari PortalModif.wordpress.com
Kategori sama :
- Rem, safety yang “Sering” tak dihiraukan (9/21/2013)
- “BUKAN” Jetbus 5. Bus Pariwisata ini Mode Siluman (5/16/2024)
- “Hampir” menyaksikan bus kecelakaan (4/21/2014)
- “I Pray for all : Welcome to 2014” – – (12/31/2013)
- “ISDAFA” – Kelompok Musik Hadrah Modern Bojonegoro Kota (1/17/2016)
- “Ketika Polwan berjuang mengantarkan kotak suara PILKADA” (12/16/2015)
- “Lagi nyusu”, sepasang remaja tertangkap kamera di Stadion Bojonegoro (11/24/2016)
Artikel Terbaru :
- Honda Supra X 125 yang gak mau kalah trend
- Honda Revo Matic Satu Ini mulus sekali
- Bersiap Ikuti “CRF TRAIL ADVENTURE EAST JAVA SERIES 2025” di Trawas! Jelajahi Nyali, Raih Kebebasan – Kuota Terbatas, Segera Daftar!
- Modifikasi Honda Stylo Retro Futuristik
- Honda Stylo Hubless
- Restorasi Honda C800, Supercub
- Modifikasi Vespa 2tak Jadi Roda Tiga
- Sederhana tapi ini yang harus dimodif pada Honda Stylo
- Kode Rudal “FOX (diikuti angka” Pada Pesawat Tempur
- Honda Stylo Decal Arai




untuk body dan tanki apakah pnp pak
SukaSuka