Waterbox Khusus Honda PCX

Assalamualaikum
Brosis, untuk yang berkendara jarak jauh tentu terkadang perlu menyediakan air mineral di tempat yang mudah di akses. Seperti di dashboard matic. Yang tentu kapasitasnya kadang kecil. Ada kendala jika memakai motor maxi skutik. Dimana temoat botol biasanya cuma ada satu botol kiri, yang kadang tidak muat.
Solusinya dihadirkan oleh AF Motoshop. Dimana menghadirkan part custom Waterbox khusus Honda PCX series, yang memang motor PCX hanya punya laci tertutup di sebelah kiri stang.

Peletakan waterbox ini ada di dek tengah, dengan akses yang mudah untuk mengambil botolnya. Dimensinya besar, dengan kapasitas dua tempat botol. Cocok buat utilitas rutin di jalan raya.

Semoga bermanfaat.
Jangan Lupa Subcribe Juga YouTube NDESO94 Vlog. Biar Nambah Banyak dan Bisa Bikin Konten Banyak Lagi
Dikirim Dari PortalModif.wordpress.com
Kategori sama :
Artikel Terbaru :
- Ketika Wuling AirEV Cosplay jadi Mobil Darurat
- Honda CBR250RR with Arrow Muffler
- Toyota Kijang Rover Custom Ala Semi Panorama (?)
- Alternatif Headlamp Motor Naked Sport Discontinue
- Toyora Fortuner Pakai Spion Towing
- Sukses! Halal Bihalal Jatimotoblog Di Omah Wilis Batu Malang, Supportred MPM Honda Jatim
- Service Gratis Sukses : ITS & PT Altama Surya Anugerah (Tekiro, Ryu, Rexco) (13/05)
- Honda BeAt Roda Tiga satu ini bagus
- Salut! Pemudik Apresiasi Layanan Balai Santai Honda Jalur Jatim.
- Modifikasi Velg ring 17 – Castwheel, Honda Vario