Truk Hino Spesial Angkut Duit BI

Assalamualaikum
Brosis, pasti pernah bertemu kendaraan dengan bodi serba tertutup dan kaca super gelap. Dimana itu kendaraan pembawa uang, macam Panther , L300 atau Grandmax milik bank. Nah, pernah kah liat model truk gede?
Jika bertemu, maka inilah truk pengiriman uang dari BI pusat ke cabang BI di beberapa kota. Tentunya tidak berkendara sendiri, melainkam di kawal. Biasanya sih truk mercy, ini ada seorang member Truk Mania Indonesia bertemu yang basicnya Hino Ranger (Hino Lohan).

Dicat biru gelap. Dengan bemper keras di depan. Kemudian kaca film gelap. Kabin doubke, padahal hino ini kabin standartnya udah termasuk tempat tidur. Ini luas banget. Kabinnya.

Tapi gagah juga. Bagaimana?
Jangan Lupa Subcribe Juga YouTube NDESO94 Vlog. Biar Nambah Banyak dan Bisa Bikin Konten Banyak Lagi
Dikirim Dari PortalModif.wordpress.com
Kategori sama :
Artikel Terbaru :
- MPM Honda Jatim Gelar Sarasehan SMK TBSM Honda
- Becak Bermotor Kelebihan Muatan
- Modifikasi Indonesian Style ala Nguyen Country
- Honda Old CB150R SF , street racing version!
- Vario 160 Red Blue Black
- Deretan Skutik Honda 160cc Laris di IIMS 2023
- Pecinta Honda Vario 160 Makin Menjadi Kebanggaan Bagi Pengendaranya Dengan Hadiah Jaket Exclusive.
- Weeked Seru Bersama Pecinta Skutik Penjelajah Nyaman di Segala Medan,
- Modifikasi Dana Pelajar, Honda Scoopy Pink
- Honda CRF250L Diluncurkan di Indonesia, Liat dulu Versi Supermotonya