Honda Vario 160 Repsol MotoGP

Honda Vario 160 Repsol MotoGP

Assalamualaikum

Brosis, sebagai salah satu ATPM produsen motor terbesar, Honda (AHM) tentu ikut support ke tim Repsol Honda MotoGP saat test pramusim Mandalika. Selain support motor Honda ADV 150 sebagai motor official MandalikaGP.

Motor yang dihadirkan adalah motor yang baru saja major facelift. Yaitu Honda Vario 160. Dimana diganti decal ala Repsol Honda MotoGP. Ini bukan official produksi pabrik AHM di Jabar. Tapi modifikasi bengkel stiker yang ditunjuk. Terlihat banget decalnya sangat mirip.

Terlihat nomor 93 dan 44 sebagai nomor balap M Marquez dan Pol Esp. Terlihat keren ya. Wah bisa jadi inspirasi sunmolor dan ngabers hahahaha.

Semoga bermanfaat.

Jangan Lupa Subcribe Juga YouTube NDESO94 Vlog. Biar Nambah Banyak dan Bisa Bikin Konten Banyak Lagi

3A330F33E0FDB54C8C27690583FBA366

3A330F33E0FDB54C8C27690583FBA366

Dikirim Dari PortalModif.wordpress.com

Kategori sama :

Artikel Terbaru :

Dipublikasikan oleh

avatar Tidak diketahui

Bro Ndes 94

Seseorang yang mempunayi hobi menulis, membaca, dan mencari ilmu baru. Tak ada paksaan dalam menulis, karena menulis itu seperti mengalir. Jika terbiasa maka kita akan kecanduan. #Poko'e_Joget#

Satu komentar pada “Honda Vario 160 Repsol MotoGP”

Mohon di komentari, kritik dan saran. Yuk diskusi bareng :-) Jika komen anda masuk spam hubungi admin

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.