Assalamualaikum
Brosis, dulu R15 v2 dikritik karena posisi jok tidak ramah pembonceng. Sampai ada penampakan pembonceng terlalu maju dan duduk di celah antara dua jok. Nah, ternyaya GSX R 150 mengalami hal serupa, bukan di Indonesia sih jepretannya.
Di luar negeri entah di mana. Masih Asean. Terlihat motor yang sudah dimodifikasi pakai spakbor mudguard custom ini mengalami hal yang dulu dialami R15v2. Yaitu pembonceng duduk dicelah dua jok. Jadi kesannya dempet dah.
Kalau kayak gini sih kasian ridernya. Walau yang dibonceng cewek, tapi tidak meluk. Malah bertumpu dengan tangan di punggung. Nah, udah kejepit gak dapat untung. Hahaha. Pasti pegal dah itu.
Brosis ada yang ngalamin serupa?
Dikirim Dari PortalModif.wordpress.com
Kategori sama :
Artikel Terbaru :
- Matic Besar Honda PCX160 Kini Hadir Di Banyuwangi, Ikuti Test Ridenya dan Rasakan Pengalaman Berkendara berkelas Tinggi
- Danger Prediction : Adaptasi & Ketajaman Mata
- Danger Prediction : Ruang Lingkup Mata
- Danger Prediction, Materi Kelas Online Safety Riding #Cari_Aman By MPM Honda
- Fungsi Rantai di atas dinding bak truk terbuka
- Indah Cargo, Pakai Unit Jetbus 3+ muat Paket
- Honda Scoopy Karbu, Black edition
- Honda CBR250RR Versi MotoGP : LCR Honda & Mandalika Racing Team
- 3 Cara memakai Remote Keyless Honda Scoopy
- Cara setting jam pada Honda Scoopy MY 2021
,