Assalamualaikum
Brosis, bro ndess takjub dengan modifikator lokal kita. Bagaimana tidak, selalu memutar otak buat bikin motor tetap joss dengan menutupi kekurangannya. Salah satu yang mainstrean adalah Honda CS1.
Mainstream? Iyya, tapi bukan tentang motor yang jarang terlihat di jalanan ini yang bikin mainstream. Tapi, modifnya. Brosis perlu tahu, CS1 punya problem vital di bagian mesin. Mesin ini cenderung boros, minta pertamax pula. Selain itu, kompresinya padat. Faktor discontinue juga jadi masalah karena ini motor yang satu-satunya bermesin SOHC buatan AHM.
Maka dari itu, beberapa biker menswap engine Honda CS1 dengan mesin DOHC CBR. Baik yang old karbu maupun yang new. Tapi, tetap sistem pembakaran karbu. Biaya? Kisaran 5jutaan kayaknya untuk mesin tanpa problem. Penampakan kayak di bawah :
Tentu sistem pendukung juga wajib upgrade, seperti karbu, CDI, dan lain-lain agar gak kedodoran. Modifikasi ini tidak PnP, penyesuaian di mounting engine. Tertarik mencoba?
Dikirim dari Lenovo Ndeso 94 TAB 2 Android.
Kategori sama :
Artikel Terbaru :
- Matic Besar Honda PCX160 Kini Hadir Di Banyuwangi, Ikuti Test Ridenya dan Rasakan Pengalaman Berkendara berkelas Tinggi
- Danger Prediction : Adaptasi & Ketajaman Mata
- Danger Prediction : Ruang Lingkup Mata
- Danger Prediction, Materi Kelas Online Safety Riding #Cari_Aman By MPM Honda
- Fungsi Rantai di atas dinding bak truk terbuka
- Indah Cargo, Pakai Unit Jetbus 3+ muat Paket
- Honda Scoopy Karbu, Black edition
- Honda CBR250RR Versi MotoGP : LCR Honda & Mandalika Racing Team
- 3 Cara memakai Remote Keyless Honda Scoopy
- Cara setting jam pada Honda Scoopy MY 2021
Ngeri kaka.,.
SukaSuka
wuih jadi dohc
https://dayakuda.com/2017/04/16/gantengnya-para-r-series-tebak-yang-mana-yamaha-r15-v-3/
SukaSuka
Gk sekalian beli Cb150 r swap engine bukannya mahal dan ribet??
SukaSuka