Konsep Ducati Dessert X, Motor Adventure Ala Rally

Assalamuaikum
Brosis, Ducati memang sejatinya memiliki motor adventure flagship dengan cc seliter lebih. Yaitu Multistrada. Pasti tahulah motor ini bagaimana. Motor yang sekelas sama BmW GS. Nah Ducati sepertinya ikut menunjukkan motor adventure baru, ikuti trend pabrikan lain yang menelurkan produk adventure tahun ini.
Lanjutkan membaca Konsep Ducati Dessert X, Motor Adventure Ala Rally

