Honda CBR 150 R Repsol Honda MotoGP Consept

Assalamualaikum

Brosis, Honda CBR150R CBU merupakan generasi kedua setelah CBR 150 awal yang hanya ada di Tahikand. Dimana motor ini memakai sasis deltabox dan dihadirkan di Indonesia sebagai unit CBU asal Thailand. Motor ini memiliki fisik yang gede karena mengikuti kembaran versi 250cc.

Lanjutkan membaca Honda CBR 150 R Repsol Honda MotoGP Consept

Mobil ini dipasang Diffuser ala F1, apa efeknya?

Assalamualaikum

Brosis, diffuser adalah salah satu rekayasa part yang diterapkan di beberapa kendaraan mobil dengan tujuan menciptakan ground effect dan menambah grip ke ban. Tentu ini didukung juga dengan aerodinamis yang baik.

Lanjutkan membaca Mobil ini dipasang Diffuser ala F1, apa efeknya?

Trailler Made in Lokal untuk cargo tambahan touring

Assalamualaikum

Brosis, di Thailand dan Eropa, ada beberapa modifikasi macam trailer tambahan untuk cargo motor. Terutama yang touring. Nah, di Komunitas Touring Indonesia (facebook) ada yang upload modifikasi trailer custom.

Lanjutkan membaca Trailler Made in Lokal untuk cargo tambahan touring

Bukan bus Bangla, Kombinasi Warna ini Bus Indonesia karya Tentrem

Assalamualaikum,

Brosis, livery Indonesia banyak ditiru oleh bus bus as. d. a.  l Bangladesh. Ini sejak Laksana mengexport busnya ke PO di sana. Nah, karena itu banyak pengusaha bus dan body builder yang mulai melihat karya karya dari Indonesia. Bahkan memakai beberapa desain dari bus Indonesia, salah satunya juga decal.

Lanjutkan membaca Bukan bus Bangla, Kombinasi Warna ini Bus Indonesia karya Tentrem

Honda Jazz ini pakai backlamp Fortuner

Assalamualaikum’

Brosis, lampu belakang mobil Toyota Fortuner lama memang memiliki desain yang keren. Bahkan sering dijadikan custom di unit truk truk modifikasi. Bagaimana jika di aplikasikan di mobil kecil? Ada contohnya nih di hactback, yaitu di Honda Jazz.

Lanjutkan membaca Honda Jazz ini pakai backlamp Fortuner